BlackBerry Z3 edisi khusus Jakarta telah resmi dirilis (4 Mei), dihadiri langsung oleh CEO John Chen yang mengaku baru pertama kali menjejakkan kaki di Indonesia.Dihadiri oleh media dan undangan, acara rilis BlackBerry Z3 kemarin berlangsung meriah. Selain menampilkan BlackBerry Z3 sebagai bintang utama, kedatangan John Chen tak urung juga menjadi magnet bagi para undangan dan awak media. Bahkan tidak sedikit yang berebut berfoto dengan Chen dan meminta tanda-tangannya.Tentu saja tidak semua orang bisa mendapatkan tandatangan…Baca berita selengkapnya ...