Quick Indonesian Techno News

Sony Xperia Z3X Bakal Gunakan Display 6" Trimaster El OLED & Prosesor 64-Bit Snapdragon 810 (Rumor)

Sony memang baru saja merilis produk flagship terbaru mereka yaitu Xperia Z2 beberapa bulan lalu, namun hal itu bukan berarti bahwa kabar tentang calon penerus untuk ponsel tersebut harus ditunda sampai beberapa bulan lagi. Sejumlah blog gadget asal China baru-baru ini ramai membicarakan kemunculan dari sebuah foto render untuk perangkat yang diklaim sebagai Xperia Z3X. Bagian belakang dari ponsel tersebut tampak dilengkapi dengan sebuah kamera dengan ukuran yang sangat besar. Untuk spesifikasinya, Xperia Z3X bakal…
baca berita selengkapnya

Sony Xperia Z3X Bakal Gunakan Display 6" Trimaster El OLED & Prosesor 64-Bit Snapdragon 810 (Rumor) Rating: 4.5 Diposkan Oleh: adeuny