TeknoUp.com Dimulai dari Galaxy Note 4, samsung memasuki era QHD untuk produk smartphone, meskipun di negara tertentu terdapat varian Galaxy S5 LTE-A yang sudah menggunakan layar resolusi QHD. Perangkat S5 versi LTE-A dengan layar QHD tersebut terbukti tidak hanya memberikan piksel yang lebih banyak tapi juga tingkat keakurasian warna yang lebih baik. Reproduksi warna dari layar ini lebih mendekati aslinya jika dibandingkan panel OLED Samsung sebelumnya. Dan kini layar QHD Note 4 pun juga di tes secara profesional oleh PhoneArena, hasilnya sama. ...
baca berita selengkapnya