Kabar baik bagi Anda pengguna Vine for Android. Setelah sebelumnya Vine meluncurkan update editing tool dan peningkatan kamera, kini giliran Android yang mendapatkannya. Penasaran apa saja yang ditawarkan update ini?Fitur yang paling mencolok adalah opsi import video. Mirip dengan Instagram, fitur ini memungkinkan Anda untuk mengambil dan mengedit video sebelum menguploadnya. Menggunakannya pun cukup mudah, dari camera screen tekan ikon panah ke atas pada sudut kiri bawah. Nantinya klip video juga dapat dipreview dalam format…