Minggu lalu Reuters mengabarkan bahwa Huawei telah mencatat kesuksesan besar pada lini Honor di tahun 2014. Tak main-main, tingkat penjualan dari lini tersebut selama tahun 2014 diyakini meningkat hingga 20x lipat dari tahun sebelumnya, dan hal tersebut diraih dengan cara mengadopsi strategi bisnis yang dijalankan oleh Xiaomi. Melihat kesuksesan tersebut, maka tak heran jika Huawei sudah menyiapkan sebuah smartphone Honor baru untuk memeriahkan pameran CES 2015 di awal Januari mendatang. Website asal Perancis yaitu nowhereelse.fr…... baca berita selengkapnya
Baca berita Teknologi di Androidmu dgn cepat, lengkap, dan hemat kuota internet. Download Appsnya disini