Beberapa tahun ini popularitas smartwatch semakin meningkat lantaran fitur yang ditawarkan semakin bervariasi. Namun produsen jam tangan mekanis tradional tidak tinggal diam melihat pesaingnya semakin populer. Adalah Breva, salah satu produsen jam tangan mewah yang baru menambahkan fitur baru berupa speedometer pada Genie 03.Dengan bangga, Breva memperkenalkan jam tangan mekanis Genie 03 dengan fitur Mechanical Robinson Cups Speedometer. Breva mengklaim Genie 03 merupakan jam tangan mekanis pertama dengan built-in speedometer. Speedometer di jam tangan Breva…... baca berita selengkapnya