Quick Indonesian Techno News

Mountie, Aksesoris Unik untuk Menempelkan iPhone/iPad ke Mac (CES 2015)

Ten One Design memiliki sebuah beberapa produk unik yang turut meramaikan pameran CES di awal tahun ini. Salah satu produk yang dimaksud adalah Mountie, yang dibanderol seharga $24,95.Mountie dibuat menggunakan material karet yang mampu 'menggigit' iPhone ataupun iPad sehingga bisa menempelkan panelnya di panel Mac. Anda juga bisa memanfaatkan aplikasi Duet Display untuk menjadikan iPhone/iPad sebagai screen kedua, atau sekedar memfungsikannya sebagai pemutar lagu atau video sembari bekerja dengan Mac.Meskipun berukuran mungil tetapi Mountie memiliki…... baca berita selengkapnya

Mountie, Aksesoris Unik untuk Menempelkan iPhone/iPad ke Mac (CES 2015) Rating: 4.5 Diposkan Oleh: adeuny