Quick Indonesian Techno News

Google Punya Balon Internet, Facebook Punya Pesawat Tenaga Surya Dengan Sinar Laser

Seakan tak mau kalah akan inisiatif Google untuk menghadirkan layanan internet di seluruh pelosok dunia, Facebook hari ini memamerkan rencana mereka dalam menghadirkan layanan serupa, namun dengan teknologi yang jauh lebih canggih dan keren. ... baca berita selengkapnya

Google Punya Balon Internet, Facebook Punya Pesawat Tenaga Surya Dengan Sinar Laser Rating: 4.5 Diposkan Oleh: adeuny